JAKARTA. Konversi bantuan sosial menjadi non tunai di tahun 2018 masih terus dikaji pemerintah. Penyaluran voucher pangan di tahun 2018 menjadi salah satu perhatian pemerintah saat ini. Direktur Jenderal Penanganan Fakir Miskin Kementerian Sosial Andi ZA Dulung menyatakan, tahun 2018 akan ada 10 juta Rumah Tangga Sasaran (RTS) yang akan diberikan voucher pangan. Jumlah tersebut rencananya akan diberikan ke 98 kota dan 200 kabupaten, namun jumlah kota/kabupaten ini masih digodok dan belum diputuskan. Daerah yang akan dipilih tersebut berdasarkan pertimbangan sarana dan prasarana voucher pangan.
10 juta RTS menerima voucher pangan di 2018
JAKARTA. Konversi bantuan sosial menjadi non tunai di tahun 2018 masih terus dikaji pemerintah. Penyaluran voucher pangan di tahun 2018 menjadi salah satu perhatian pemerintah saat ini. Direktur Jenderal Penanganan Fakir Miskin Kementerian Sosial Andi ZA Dulung menyatakan, tahun 2018 akan ada 10 juta Rumah Tangga Sasaran (RTS) yang akan diberikan voucher pangan. Jumlah tersebut rencananya akan diberikan ke 98 kota dan 200 kabupaten, namun jumlah kota/kabupaten ini masih digodok dan belum diputuskan. Daerah yang akan dipilih tersebut berdasarkan pertimbangan sarana dan prasarana voucher pangan.