KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Spesialis kandungan dan kebidanan dari Rumah Sakit Bunda Jakarta, dr. Rino Bonti Tri H. Shanti, SpOG membagikan kiat membersihkan miss V yang benar. 1. Bersihkan dengan air bersih Usahakan menggunakan air yang mengalir. Setelahnya keringkan dengan handuk atau tissue bersih baik setelah buang air kecil maupun besar.
10 kiat membersihkan Miss V yang benar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Spesialis kandungan dan kebidanan dari Rumah Sakit Bunda Jakarta, dr. Rino Bonti Tri H. Shanti, SpOG membagikan kiat membersihkan miss V yang benar. 1. Bersihkan dengan air bersih Usahakan menggunakan air yang mengalir. Setelahnya keringkan dengan handuk atau tissue bersih baik setelah buang air kecil maupun besar.