KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ada macam-macam bantuan sosial (Bansos) 2021 dari pemerintah. Masyarakat yang ingin mendapatkan Bansos melalui Program Keluarga Harapan (PKH), sebaiknya memahami dulu hal tersebut sebelum cek penerima PKH di cekbansos.kemensos.go.id. Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) membagikan sejumlah Bansos yaitu PKH yang diberikan kepada 10 juta keluarga dengan kriteria pengurus keluarga dan komponen. Dikutip dari laman resmi Kemensos, indeks bantuan per tahun dalam program PKH meliputi:
10 Langkah daftar DTKS di situs cekbansos.kemensos.go.id agar dapat bansos
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ada macam-macam bantuan sosial (Bansos) 2021 dari pemerintah. Masyarakat yang ingin mendapatkan Bansos melalui Program Keluarga Harapan (PKH), sebaiknya memahami dulu hal tersebut sebelum cek penerima PKH di cekbansos.kemensos.go.id. Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) membagikan sejumlah Bansos yaitu PKH yang diberikan kepada 10 juta keluarga dengan kriteria pengurus keluarga dan komponen. Dikutip dari laman resmi Kemensos, indeks bantuan per tahun dalam program PKH meliputi: