KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) optimistis dengan pertumbuhan kinerja tahun ini. Pada 2018 ini bank berkode emiten BBTN menargetkan pertumbuhan kredit sebesar 19%-24%. Maryono Direktur Utama BTN bilang target ini sudah masuk dalam rencana bisnis bank. "Ini sudah masuk RBB bank," kata Maryono, Jumat (23/3) . Iman Nugroho Soeko, Direktur Keuangan dan Treasury BTN mengatakan pada tahun ini bank menargetkan pertumbuhan bisnis di atas industri.
2018, BTN mantap kejar pertumbuhan kredit sampai 24%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) optimistis dengan pertumbuhan kinerja tahun ini. Pada 2018 ini bank berkode emiten BBTN menargetkan pertumbuhan kredit sebesar 19%-24%. Maryono Direktur Utama BTN bilang target ini sudah masuk dalam rencana bisnis bank. "Ini sudah masuk RBB bank," kata Maryono, Jumat (23/3) . Iman Nugroho Soeko, Direktur Keuangan dan Treasury BTN mengatakan pada tahun ini bank menargetkan pertumbuhan bisnis di atas industri.