KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gusi bengkak adalah salah satu tanda bahwa kesehatan gigi dan mulut Anda sedang terganggu. Supaya kondisinya tak semakin parah, Anda memerlukan obat gusi bengkak. Selain itu, jangan lupa untuk mengunjungi dokter supaya masalah itu bisa teratasi dengan baik. Ada banyak hal yang menyebabkan gusi seseorng menjadi bengkak. Mulai dari pertumbuhan gigi yang tak sesuai jalur, infeksi bakteri, atau faktor yang lain. Jika Anda belum sempat ke dokter gigi, cobalah untuk mengonsumsi obat yang dijual di apotek, seperti ibuprofen atau aspirin. Selain itu, Anda juga bisa mengatasi gusi bengkak dengan memanfaatkan bahan-bahan alami di sekitar Anda. Misalnya, larutan garam, kunyit, kompres, dan lain sebagainya. Dengan begitu, rasa sakit akibat gusi bengkak bisa berkurang.
4 bahan alami ini cocok dijadikan obat gusi bengkak
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gusi bengkak adalah salah satu tanda bahwa kesehatan gigi dan mulut Anda sedang terganggu. Supaya kondisinya tak semakin parah, Anda memerlukan obat gusi bengkak. Selain itu, jangan lupa untuk mengunjungi dokter supaya masalah itu bisa teratasi dengan baik. Ada banyak hal yang menyebabkan gusi seseorng menjadi bengkak. Mulai dari pertumbuhan gigi yang tak sesuai jalur, infeksi bakteri, atau faktor yang lain. Jika Anda belum sempat ke dokter gigi, cobalah untuk mengonsumsi obat yang dijual di apotek, seperti ibuprofen atau aspirin. Selain itu, Anda juga bisa mengatasi gusi bengkak dengan memanfaatkan bahan-bahan alami di sekitar Anda. Misalnya, larutan garam, kunyit, kompres, dan lain sebagainya. Dengan begitu, rasa sakit akibat gusi bengkak bisa berkurang.