KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Diet air putih atau water fasting adalah salah satu jenis diet yang dicoba oleh banyak orang. Jenis diet ini membatasi konsumsi makanan dan minuman apapun kecuali air putih. Dengan melakukannya secara benar, ada banyak manfaat yang bisa Anda dapat. Selain menurunkan berat badan, water fasting juga mampu meningkatkan kesehatan tubuh secara keseluruhan. Meski demikian, jenis diet tersebut tidak boleh dilakukan dalam jangka waktu yang terlalu lama. Meski belum ada aturan pasti tentang pelaksanaan diet, Anda tetap perlu berkonsultasi dengan dokter agar diet bisa berjalan secara efektif dan memberikan hasil yang maksimal. Jika tidak, tubuh tidak akan merasakan manfaat-manfaat diet.
4 Manfaat diet air putih, siapa tertarik untuk mencoba?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Diet air putih atau water fasting adalah salah satu jenis diet yang dicoba oleh banyak orang. Jenis diet ini membatasi konsumsi makanan dan minuman apapun kecuali air putih. Dengan melakukannya secara benar, ada banyak manfaat yang bisa Anda dapat. Selain menurunkan berat badan, water fasting juga mampu meningkatkan kesehatan tubuh secara keseluruhan. Meski demikian, jenis diet tersebut tidak boleh dilakukan dalam jangka waktu yang terlalu lama. Meski belum ada aturan pasti tentang pelaksanaan diet, Anda tetap perlu berkonsultasi dengan dokter agar diet bisa berjalan secara efektif dan memberikan hasil yang maksimal. Jika tidak, tubuh tidak akan merasakan manfaat-manfaat diet.