BANDA ACEH. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengatakan kurang lebih ada lima faktor yang mempengaruhi perkembangan pertanian Indonesia. Lima hal ini berdampak pada hasil produksinya. Lima faktor yang menjadi kunci persoalan pertanian adalah irigasi, alat mesin pertanian, pupuk, benih dan penyuluh. "Kami melihat persoalan apa yang menjadi faktor kunci pertanian. Satu, irigasi rusak 52% seluruh Indonesia, bapak presiden kaget bisa selesaikan 3 tahun, satu tahun 1 juta, tapi alhamdullilah dengan kerja keras kita semua, irigasi tersier sampai hari ini 1,37 juta hektare sampai dengan fisik. Doakan tahun ini selesai sampai 2 juta hektare," kata Amran di Banda Aceh, Selasa malam (4/8).
5 Kunci penting pertanian Indonesia
BANDA ACEH. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengatakan kurang lebih ada lima faktor yang mempengaruhi perkembangan pertanian Indonesia. Lima hal ini berdampak pada hasil produksinya. Lima faktor yang menjadi kunci persoalan pertanian adalah irigasi, alat mesin pertanian, pupuk, benih dan penyuluh. "Kami melihat persoalan apa yang menjadi faktor kunci pertanian. Satu, irigasi rusak 52% seluruh Indonesia, bapak presiden kaget bisa selesaikan 3 tahun, satu tahun 1 juta, tapi alhamdullilah dengan kerja keras kita semua, irigasi tersier sampai hari ini 1,37 juta hektare sampai dengan fisik. Doakan tahun ini selesai sampai 2 juta hektare," kata Amran di Banda Aceh, Selasa malam (4/8).