KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kalsium merupakan mineral yang memegang peranan penting dalam tubuh Anda, yaitu menguatkan tulang. Salah satu cara memenuhi kebutuhan tubuh akan mineral itu adalah dengan mengonsumsi makanan yang mengandung kalsium. Mengutip dari E Times (timesofindia.indiatimes.com), Anda direkomendasikan untuk mengonsumsi 1000 mg kalsium. Nah, salah satu cara untuk memenuhinya adalah dengan minum susu secara rutin. Anda bisa mendapat 280 mg kalsium dengan minum satu gelas susu. Tentu saja tidak hanya susu yang mengandung kalsium. Masih banyak jenis makanan lain yang menjadi sumber kalsium dan bisa Anda pilih. Misalnya, jeruk, susu kedelai, kacang almond, dan lain sebagainya. Cobalah untuk mengonsumsi makanan-makanan ini secara rutin supaya manfaat kalsium bisa terasa.
5 Makanan yang mengandung kalsium ini bisa dijadikan pilihan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kalsium merupakan mineral yang memegang peranan penting dalam tubuh Anda, yaitu menguatkan tulang. Salah satu cara memenuhi kebutuhan tubuh akan mineral itu adalah dengan mengonsumsi makanan yang mengandung kalsium. Mengutip dari E Times (timesofindia.indiatimes.com), Anda direkomendasikan untuk mengonsumsi 1000 mg kalsium. Nah, salah satu cara untuk memenuhinya adalah dengan minum susu secara rutin. Anda bisa mendapat 280 mg kalsium dengan minum satu gelas susu. Tentu saja tidak hanya susu yang mengandung kalsium. Masih banyak jenis makanan lain yang menjadi sumber kalsium dan bisa Anda pilih. Misalnya, jeruk, susu kedelai, kacang almond, dan lain sebagainya. Cobalah untuk mengonsumsi makanan-makanan ini secara rutin supaya manfaat kalsium bisa terasa.