KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Diare adalah salah satu tanda bahwa tubuh anak berusaha untuk mengeluarkan zat racun atau bakteri yang menginfeksi. Namun, kondisi itu tidak boleh Anda biarkan. Ada banyak obat diare anak yang bisa Anda gunakan. Sama seperti orang dewasa, diare pada anak-anak bisa mengakibatkan dehidrasi. Peran orangtua dibutuhkan saat anak belum bisa mengkomunikasikan apa yang sedang dirasakan dengan baik. Biasanya, dehidrasi ditandai dengan mulut kering atau frekuensi buang air kecil berkurang. Di sisi lain, frekuensi buang air besar justru meningkat. Feses yang dikeluarkan pun memiliki tekstur lunak daripada biasanya. Salah satu cara menyembuhkan diare adalah dengan memberikan bahan-bahan alami. Namun, jika kondisi anak tak kunjung membaik, segera periksakan anak ke dokter, ya.
5 Rekomendasi obat diare anak dari bahan-bahan alami
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Diare adalah salah satu tanda bahwa tubuh anak berusaha untuk mengeluarkan zat racun atau bakteri yang menginfeksi. Namun, kondisi itu tidak boleh Anda biarkan. Ada banyak obat diare anak yang bisa Anda gunakan. Sama seperti orang dewasa, diare pada anak-anak bisa mengakibatkan dehidrasi. Peran orangtua dibutuhkan saat anak belum bisa mengkomunikasikan apa yang sedang dirasakan dengan baik. Biasanya, dehidrasi ditandai dengan mulut kering atau frekuensi buang air kecil berkurang. Di sisi lain, frekuensi buang air besar justru meningkat. Feses yang dikeluarkan pun memiliki tekstur lunak daripada biasanya. Salah satu cara menyembuhkan diare adalah dengan memberikan bahan-bahan alami. Namun, jika kondisi anak tak kunjung membaik, segera periksakan anak ke dokter, ya.