KONTAN.CO.ID - Mari ramaikan media sosial dengan berkirim pesan ucapan selamat tahun baru 2025 dalam bahasa Inggris. Ada 50 contoh kalimat ucapan yang bisa Anda gunakan. Berikut adalah daftar lengkapnya. Tahun masehi akan segera berganti dari 2024 menjadi 2025 dalam beberapa hari. Di Indonesia, tahun baru masehi selalu dirayakan dengan penuh sukacita. Di dunia nyata, Anda mungkin sudah mempersiapkan perjalanan ke luar kota, menyewa villa bersama keluarga, atau sekadar bersantai di rumah saja.
Di dunia maya, Anda mungkin juga sudah bersiap untuk menyampaikan ucapan tahun baru kepada orang terdekat. Caption untuk Instagram, status WhatsApp, atau X rasanya perlu Anda susun sejak saat ini. Menggunakan ucapan tahun baru dalam bahasa Inggris bisa jadi pilihan agar pesan terlihat lebih menarik. Tidak perlu khawatir, berikut adalah 50 ucapan tahun baru 2025 dalam bahasa Inggris yang bisa Anda gunakan di media sosial: Baca Juga:
6 Kuliner Khas Semarang yang Terkenal Lezat, Mau Coba? 1. Here’s to a bright and prosperous New Year. Cheers to 2025! (Semoga tahun baru ini menjadi tahun yang cerah dan sejahtera. Bersulang untuk tahun 2025!) 2. May your year be filled with success and happiness. Happy 2025! (Semoga tahun Anda dipenuhi dengan kesuksesan dan kebahagiaan. Selamat tahun 2025!) 3. Happy New Year! Wishing you love, peace, and joy in 2025! (Selamat Tahun Baru! Semoga Anda dipenuhi cinta, kedamaian, dan kegembiraan di tahun 2025!) 4. Cheers to a new year and new adventures. Happy 2025! (Selamat tahun baru dan petualangan baru. Selamat tahun 2025!) 5. Wishing you a year full of happiness and good health. Happy New Year! (Semoga Anda mendapatkan tahun yang penuh kebahagiaan dan kesehatan yang baik. Selamat Tahun Baru!) 6. Happy New Year! May 2025 bring you peace and success. (Selamat Tahun Baru! Semoga tahun 2025 membawa kedamaian dan kesuksesan bagi Anda.) 7. Here’s to a year full of blessings and love. Happy 2025! (Semoga tahun ini penuh berkah dan cinta. Selamat tahun 2025!) 8. May this year be the best one yet! Happy New Year 2025! (Semoga tahun ini menjadi tahun terbaik! Selamat Tahun Baru 2025!) 9. Happy New Year! Let’s make 2025 unforgettable! (Selamat Tahun Baru! Mari kita buat tahun 2025 tak terlupakan!) 10. New Year, new chances, new beginnings. Cheers to 2025! (Tahun baru, peluang baru, awal baru. Bersulang untuk tahun 2025!) Baca Juga:
One Piece Kembali dari Hiatus 6 April 2025, ini Penampakan Poster dan Trailer Terbaru 11. Happy New Year! Wishing you love, joy, and happiness in 2025! (Selamat Tahun Baru! Semoga Anda dipenuhi cinta, kegembiraan, dan kebahagiaan di tahun 2025!) 12. Cheers to a new year and new beginnings. Happy 2025! (Selamat tahun baru dan awal yang baru. Selamat tahun 2025!) 13. May 2025 be your best year yet. Happy New Year! (Semoga tahun 2025 menjadi tahun terbaik Anda. Selamat Tahun Baru!) 14. New Year, new dreams, new opportunities. Have a fantastic 2025! (Tahun baru, mimpi baru, peluang baru. Semoga tahun 2025 menjadi tahun yang fantastis!) 15. Wishing you a year full of blessings and happiness. Happy New Year! (Semoga Anda mendapatkan tahun yang penuh berkah dan kebahagiaan. Selamat Tahun Baru!) 16. Let’s make 2025 amazing! Happy New Year! (Mari kita buat tahun 2025 menjadi tahun yang luar biasa! Selamat Tahun Baru!) 17. Out with the old, in with the new. Happy New Year 2025! (Tinggalkan yang lama, sambut yang baru. Selamat Tahun Baru 2025!) 18. May the year ahead bring you happiness, peace, and fulfillment. Happy New Year 2025! (Semoga tahun depan membawa kebahagiaan, kedamaian, dan kepuasan bagi Anda. Selamat Tahun Baru 2025!) 19. Cheers to a new year, a new start, and new opportunities. May your 2025 be filled with joy and success! (Selamat tahun baru, awal baru, dan peluang baru. Semoga tahun 2025 Anda dipenuhi dengan kegembiraan dan kesuksesan!) 20. As we enter 2025, let’s leave behind all worries and welcome new opportunities. Have a wonderful New Year! (Saat kita memasuki tahun 2025, mari kita tinggalkan semua kekhawatiran dan sambut peluang baru. Semoga Tahun Baru Anda menyenangkan!) Baca Juga:
5 Judul Film Paling Dicari di Google Sepanjang Tahun 2024 21. May this year bring new happiness, new goals, and new achievements. Happy New Year to you and your family! (Semoga tahun ini membawa kebahagiaan baru, tujuan baru, dan pencapaian baru. Selamat Tahun Baru untuk Anda dan keluarga!) 22. Wishing you a year full of happiness, good health, and endless blessings. Happy New Year 2025! (Semoga Anda mendapatkan tahun yang penuh kebahagiaan, kesehatan yang baik, dan berkat yang tak terbatas. Selamat Tahun Baru 2025!) 23. Here’s to 12 new chapters, 365 new opportunities, and countless reasons to smile. Happy New Year 2025! (Semoga kita semua dapat melewati 12 babak baru, 365 peluang baru, dan banyak alasan untuk tersenyum. Selamat Tahun Baru 2025!) 24. Start the year with a smile and let it set the tone for the rest of 2025. Wishing you a fabulous New Year! (Awali tahun ini dengan senyuman dan biarkan senyuman itu menentukan suasana untuk sisa tahun 2025. Semoga Anda menikmati Tahun Baru yang luar biasa!) 25. New beginnings, new adventures, and new memories await. Happy New Year 2025! (Awal yang baru, petualangan baru, dan kenangan baru menanti. Selamat Tahun Baru 2025!) 26. Let’s welcome 2025 with open arms and hearts full of love. Wishing you a joyous and prosperous New Year! (Mari kita sambut tahun 2025 dengan tangan terbuka dan hati yang penuh cinta. Semoga Anda menikmati Tahun Baru yang penuh suka cita dan kemakmuran!) 27. Leave behind the worries of 2024 and embrace the fresh opportunities of 2025. Happy New Year! (Tinggalkan segala kekhawatiran tahun 2024 dan raih peluang baru di tahun 2025. Selamat Tahun Baru!) 28. As the clock strikes midnight, may your heart be filled with gratitude and hope. Wishing you a beautiful New Year 2025! (Saat jam menunjukkan tengah malam, semoga hati Anda dipenuhi rasa syukur dan harapan. Semoga Anda mendapatkan Tahun Baru 2025 yang indah!) 29. New Year, New Dreams! Let’s make 2025 a year of positivity and achievements. Happy New Year! (Tahun Baru, Mimpi Baru! Mari kita jadikan tahun 2025 sebagai tahun penuh kepositifan dan pencapaian. Selamat Tahun Baru!) 30. May 2025 be your best year yet, filled with love, health, and prosperity. Happy New Year to you and your family! (Semoga tahun 2025 menjadi tahun terbaik Anda, yang dipenuhi dengan cinta, kesehatan, dan kemakmuran. Selamat Tahun Baru untuk Anda dan keluarga!) Baca Juga:
Squid Game Season 2: Sinopsis, Daftar Pemeran, Jumlah Episode dan Cara Nonton 31. Wishing you a sparkling New Year filled with laughter, joy, and unforgettable memories. Here’s to an amazing 2025! (Semoga Anda menikmati Tahun Baru yang gemilang, penuh tawa, kegembiraan, dan kenangan yang tak terlupakan. Semoga tahun 2025 menjadi tahun yang luar biasa!) 32. Cheers to 2025! May this year bring you endless happiness, success, and cherished moments with loved ones. Happy New Year! (Selamat tahun 2025! Semoga tahun ini membawa kebahagiaan, kesuksesan, dan momen berharga bersama orang-orang terkasih. Selamat Tahun Baru!) 33. A new year means a new chapter. I hope 2025 is an incredible part of your story! (Tahun baru berarti babak baru. Saya harap 2025 menjadi bagian luar biasa dari kisah Anda!) 34. Our friendship made it another year around the sun. Here's to another great one, and hopefully many, many more. (Persahabatan kita telah bertahan selama setahun lagi. Semoga tahun-tahun berikutnya akan lebih baik lagi, dan semoga masih banyak lagi.) 35. I'm so proud of all that you accomplished in the last 365 days. Can't wait to see what you do in 2025! (Saya sangat bangga dengan semua yang telah Anda capai dalam 365 hari terakhir. Tidak sabar untuk melihat apa yang akan Anda lakukan di tahun 2025!) 36. Here's to more laughs and good times in 2025. Wishing you a restful, wonderful New Year's Day! (Semoga lebih banyak tawa dan masa-masa indah di tahun 2025. Semoga Anda menikmati Hari Tahun Baru yang tenang dan menyenangkan!) 37. Every year with you is the best one yet. Happy New Year, friend! (Setiap tahun bersamamu adalah tahun terbaik. Selamat Tahun Baru, teman!) 38. To unforgettable memories with an unforgettable friend and many more to come. Happy New Year! (Untuk kenangan yang tak terlupakan bersama teman yang tak terlupakan dan masih banyak lagi yang akan datang. Selamat Tahun Baru!) 39. Friendships like yours are what made the past year so meaningful. May our friendship only grow stronger in 2025 (Persahabatan seperti kalianlah yang membuat tahun lalu begitu berarti. Semoga persahabatan kita semakin kuat di tahun 2025) 40. Happy New Year, buddy! To put it simply, you're the best. I wish you great company and good cheer! (Selamat Tahun Baru, sobat! Sederhananya, kamu yang terbaik. Semoga kamu selalu ditemani orang-orang hebat dan selalu ceria!)
Baca Juga:
Ditutup Selama 5 Tahun, Akhirnya Jalur Pendakian ke Semeru di Buka Kembali 41. Know that whatever 2025 brings, I’ll be there for you. Can’t wait to see what the next year has in store! (Ketahuilah bahwa apa pun yang terjadi di tahun 2025, saya akan selalu ada untuk Anda. Tidak sabar untuk melihat apa yang akan terjadi di tahun berikutnya!) 42. 2024 was one I'll remember forever. Thank you for sticking by me through it all. Happy New Year! (Tahun 2024 adalah tahun yang akan selalu saya ingat. Terima kasih telah mendampingi saya melewati semua ini. Selamat Tahun Baru!) 43. I'm beyond grateful for always getting to spend the holidays with you. Happy 2025! (Saya sangat bersyukur karena selalu bisa menghabiskan liburan bersama Anda. Selamat tahun baru 2025!) 44. Here’s to the conclusion of a wonderful year filled with love and happiness. So excited to see what 2025 has in store for our family. (Semoga tahun yang indah ini berakhir dengan cinta dan kebahagiaan. Kami sangat gembira melihat apa yang akan terjadi pada keluarga kami di tahun 2025) 45. New Year’s is a time to reflect on the things that made your year special. For me, that's all of you! Have the happiest holiday (Tahun Baru adalah saatnya untuk merenungkan hal-hal yang membuat tahun Anda istimewa. Bagi saya, itu adalah Anda semua! Selamat menikmati liburan yang paling membahagiakan) 46. To a year filled with hope, growth, and family fun. Happy New Year! (Semoga tahun ini dipenuhi dengan harapan, pertumbuhan, dan kegembiraan keluarga. Selamat Tahun Baru!) 47. 2024 was one for the books. Thank you for sticking by me through it all. Happy new year! (ahun 2024 adalah tahun yang tak terlupakan. Terima kasih telah mendampingi saya melewati semua ini. Selamat tahun baru!) 48. You worked hard in 2024. Now, it’s time to play hard in 2025! (Anda telah bekerja keras di tahun 2024. Sekarang, saatnya bermain keras di tahun 2025!) 49. May all your dreams take flight in 2025. Happy New Year! (Semoga semua impian Anda terwujud di tahun 2025. Selamat Tahun Baru!) 50. May the New Year usher in greater heights and fruitful ventures. Happy New Year! (Semoga Tahun Baru membawa Anda pada pencapaian yang lebih tinggi dan usaha yang membuahkan hasil. Selamat Tahun Baru!) Tonton:
Disalurkan Mulai Awal 2025, Ini Cara Beli Pupuk Subsidi dengan Skema Baru Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News