KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perut buncit terkadang membuat rasa percaya diri seseorang berkurang. Sebab, perut buncit membuat penampilan menjadi tak enak dipandang. Nah, untuk mengatasinya, kamu bisa melakukan jalan kaki. Namun, sebelumnya kita perlu memahami dulu bahwa tidak ada olahraga yang dapat menargetkan menghilangkan lemak pada satu area tubuh. Jika ingin mengecilkan perut buncit, atau lemak di area tubuh lainnya, kita harus menerapkan pola hidup sehat secara keseluruhan, termasuk menerapkan pola makan sehat dan seimbang serta defisit kalori, mengelola stres, dan tidur cukup.
6 Cara hilangkan perut buncit dengan jalan kaki, mudah dicoba
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perut buncit terkadang membuat rasa percaya diri seseorang berkurang. Sebab, perut buncit membuat penampilan menjadi tak enak dipandang. Nah, untuk mengatasinya, kamu bisa melakukan jalan kaki. Namun, sebelumnya kita perlu memahami dulu bahwa tidak ada olahraga yang dapat menargetkan menghilangkan lemak pada satu area tubuh. Jika ingin mengecilkan perut buncit, atau lemak di area tubuh lainnya, kita harus menerapkan pola hidup sehat secara keseluruhan, termasuk menerapkan pola makan sehat dan seimbang serta defisit kalori, mengelola stres, dan tidur cukup.