KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asma adalah salah satu jenis penyakit yang menyerang sistem pernapasan. Saluran pernapasan mengalami pembengkakan dan peradangan sehingga produksi lendir meningkat. Hal itu membuat Anda kesulitan untuk bernapas. Supaya kondisi tak semakin parah, ada beberapa obat asma untuk Anda. Meski ada obat yang diresepkan dokter, Anda bisa mengatasi asma dengan memanfaatkan bahan-bahan alami. Mengutip dari Healthline (healthline.com), bahan alami dapat mengurangi gejala asma dan kebutuhan Anda akan obat yang perlu Anda minum. Dengan begitu, asma tidak sering kambuh dan kondisi kesehatan Anda secara keseluruhan dapat meningkat. Aktivitas sehari-hari pun dapat berjalan tanpa gangguan karena kondisi tubuh Anda terjaga.
6 Rekomendasi obat asma, bisa pakai bahan-bahan alami
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asma adalah salah satu jenis penyakit yang menyerang sistem pernapasan. Saluran pernapasan mengalami pembengkakan dan peradangan sehingga produksi lendir meningkat. Hal itu membuat Anda kesulitan untuk bernapas. Supaya kondisi tak semakin parah, ada beberapa obat asma untuk Anda. Meski ada obat yang diresepkan dokter, Anda bisa mengatasi asma dengan memanfaatkan bahan-bahan alami. Mengutip dari Healthline (healthline.com), bahan alami dapat mengurangi gejala asma dan kebutuhan Anda akan obat yang perlu Anda minum. Dengan begitu, asma tidak sering kambuh dan kondisi kesehatan Anda secara keseluruhan dapat meningkat. Aktivitas sehari-hari pun dapat berjalan tanpa gangguan karena kondisi tubuh Anda terjaga.