JAKARTA. Sebanyak 64.726 aparat gabungan disiagakan untuk menjaga jalannya Pilkada DKI Jakarta 2017 putaran kedua. Aparat gabungan terdiri dari Kepolisian, TNI, dan Satuan Polisi Pamong Praja. Pimpinan daerah, kepolisian, dan TNI menyatakan kesiapannya untuk keberlangsungan Pilkada yang jujur dan adil pada 19 April mendatang. Puluhan ribu aparat diterjunkan menjaga keamanan. Pelaksana tugas Gubernur DKI Jakarta Sumarsono menginstruksikan Satpol PP turun ke lapangan saat pemilihan. Sebanyak 4.000 personel akan disiagakan untuk menjaga 13.032 Tempat Pemungutan Suara (TPS).
64.726 aparat gabungan amankan Pilkada DKI
JAKARTA. Sebanyak 64.726 aparat gabungan disiagakan untuk menjaga jalannya Pilkada DKI Jakarta 2017 putaran kedua. Aparat gabungan terdiri dari Kepolisian, TNI, dan Satuan Polisi Pamong Praja. Pimpinan daerah, kepolisian, dan TNI menyatakan kesiapannya untuk keberlangsungan Pilkada yang jujur dan adil pada 19 April mendatang. Puluhan ribu aparat diterjunkan menjaga keamanan. Pelaksana tugas Gubernur DKI Jakarta Sumarsono menginstruksikan Satpol PP turun ke lapangan saat pemilihan. Sebanyak 4.000 personel akan disiagakan untuk menjaga 13.032 Tempat Pemungutan Suara (TPS).