Cara Mencegah Flu - Ada beragam cara mencegah flu saat mudim hujan yang bisa dilakukan dengan mudah dan perlu diketahui. Pasalnya, flu adalah salah satu penyakit yang rentang menyerang dan tidak boleh dianggap sepele. Melansir dari NDTV, Influenza, umumnya dikenal sebagai flu, adalah penyakit pernapasan akibat virus yang disebabkan oleh virus influenza. Biasanya mempengaruhi hidung, tenggorokan, dan terkadang paru-paru. Gejala influenza dapat berupa demam, batuk, sakit tenggorokan, hidung tersumbat, nyeri badan, kelelahan, dan sakit kepala. Musim hujan seringkali menjadi musim yang rentan terhadap penyebaran penyakit flu. Cuaca yang dingin dan lembab menciptakan lingkungan yang ideal bagi virus flu untuk berkembang biak. Namun, dengan beberapa langkah pencegahan sederhana, Anda dapat mengurangi risiko terkena flu.
8 Cara Mencegah Flu Saat Musim Hujan, Efektif!
Cara Mencegah Flu - Ada beragam cara mencegah flu saat mudim hujan yang bisa dilakukan dengan mudah dan perlu diketahui. Pasalnya, flu adalah salah satu penyakit yang rentang menyerang dan tidak boleh dianggap sepele. Melansir dari NDTV, Influenza, umumnya dikenal sebagai flu, adalah penyakit pernapasan akibat virus yang disebabkan oleh virus influenza. Biasanya mempengaruhi hidung, tenggorokan, dan terkadang paru-paru. Gejala influenza dapat berupa demam, batuk, sakit tenggorokan, hidung tersumbat, nyeri badan, kelelahan, dan sakit kepala. Musim hujan seringkali menjadi musim yang rentan terhadap penyebaran penyakit flu. Cuaca yang dingin dan lembab menciptakan lingkungan yang ideal bagi virus flu untuk berkembang biak. Namun, dengan beberapa langkah pencegahan sederhana, Anda dapat mengurangi risiko terkena flu.