BOGOR. Kementerian BUMN memastikan bakal menuntaskan pembentukan holding perbankan dalam waktu dekat ini. Gatot Trihargo, Deputi Menteri BUMN Bidang Usaha Jasa Keuangan mengatakan, akan ada enam perusahaan BUMN yang akan masuk dalam holding BUMN perbankan. Antara lain, empat bank yang terdiri dari PT Bank Mandiri Tbk, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI), PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI), dan PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN).
9 Perusahaan BUMN masuk Holding Perbankan
BOGOR. Kementerian BUMN memastikan bakal menuntaskan pembentukan holding perbankan dalam waktu dekat ini. Gatot Trihargo, Deputi Menteri BUMN Bidang Usaha Jasa Keuangan mengatakan, akan ada enam perusahaan BUMN yang akan masuk dalam holding BUMN perbankan. Antara lain, empat bank yang terdiri dari PT Bank Mandiri Tbk, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI), PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI), dan PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN).