KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT ABM Investama Tbk (ABMM) berencana mengajukan revisi Rencana Kerja dan Anggaran Biaya (RKAB) serta mendongkrak produksi batubara di tahun ini. Direktur ABM Investama, Adrian Erlangga mengungkapkan rencana meningkatkan produksi didorong oleh harga komoditas yang membaik. "ABMM sendiri berencana menambah produksi dan RKAB tapi tidak sampai 10%," ujar Adrian kepada Kontan.co.id, Selasa (13/4). Adrian menambahkan, dengan meningkatnya harga komoditas maka kesempatan ini juga harus dimanfaatkan negara untuk meningkatkan ekspor dan memperoleh tambahan devisa.
ABM Investama berencana mengajukan revisi RKAB serta meningkatkan produksi tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT ABM Investama Tbk (ABMM) berencana mengajukan revisi Rencana Kerja dan Anggaran Biaya (RKAB) serta mendongkrak produksi batubara di tahun ini. Direktur ABM Investama, Adrian Erlangga mengungkapkan rencana meningkatkan produksi didorong oleh harga komoditas yang membaik. "ABMM sendiri berencana menambah produksi dan RKAB tapi tidak sampai 10%," ujar Adrian kepada Kontan.co.id, Selasa (13/4). Adrian menambahkan, dengan meningkatnya harga komoditas maka kesempatan ini juga harus dimanfaatkan negara untuk meningkatkan ekspor dan memperoleh tambahan devisa.