KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Kinerja penjualan eceran pada April 2024 diperkirakan meningkat secara tahunan. Berdasarkan survei penjualan eceran Bank Indonesia (BI), perkiraan tersebut tercermin dari Indeks Penjualan Riil (IPR) April 2024 yang secara tahunan tumbuh 0,1% year on year (YoY) atau mencapai 243,2. Asisten Gubernur Bank Indonesia Bidang Komunikasi Erwin Haryono mengatakan, tetap positifnya penjualan eceran tersebut didorong oleh pertumbuhan Kelompok Suku Cadang dan Aksesori, Bahan Bakar Kendaraan Bermotor, serta Makanan, Minuman, dan Tembakau.
Ada Idul Fitri, Kinerja Penjualan Eceran April 2024 Diperkirakan Meningkat
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Kinerja penjualan eceran pada April 2024 diperkirakan meningkat secara tahunan. Berdasarkan survei penjualan eceran Bank Indonesia (BI), perkiraan tersebut tercermin dari Indeks Penjualan Riil (IPR) April 2024 yang secara tahunan tumbuh 0,1% year on year (YoY) atau mencapai 243,2. Asisten Gubernur Bank Indonesia Bidang Komunikasi Erwin Haryono mengatakan, tetap positifnya penjualan eceran tersebut didorong oleh pertumbuhan Kelompok Suku Cadang dan Aksesori, Bahan Bakar Kendaraan Bermotor, serta Makanan, Minuman, dan Tembakau.