KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK) mengusulkan pembentukan sebuah biro baru bernama biro pengamanan. Hal itu disampaikan Ketua KPK Agus Rahardjo saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) antara KPK dengan Komisi III DPR RI, di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (28/1). Latar belakang pembentukan biro tersebut, papar Agus, adalah peristiwa dugaan teror bom di rumah Agus dan pimpinan KPK lain, Laode M Syarif.
Ada kasus teror ke pimpinan, KPK usulkan pembentukan biro pengamanan ke DPR
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK) mengusulkan pembentukan sebuah biro baru bernama biro pengamanan. Hal itu disampaikan Ketua KPK Agus Rahardjo saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) antara KPK dengan Komisi III DPR RI, di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (28/1). Latar belakang pembentukan biro tersebut, papar Agus, adalah peristiwa dugaan teror bom di rumah Agus dan pimpinan KPK lain, Laode M Syarif.