KONTAN.CO.ID - Sempat jatuh ke level US$ 19.000, harga Bitcoin pada Jumat (15/7) kembali nangkring di kisaran US$ 20.000. Mengacu data CoinMarketCap pada Jumat (15/7) pukul 13.35 WIB, harga Bitcoin ada di US$ 20.646,10 atau naik 0,55% dalam 24 jam terakhir. Harga Bitcoin naik karena para trader bertaruh bahwa The Fed akan menaikkan suku bunga dengan poin persentase penuh pada pertemuan akhir bulan ini.
Ada Potensi The Fed Kerek Suku Bunga, Harga Bitcoin Anteng di Posisi Ini
KONTAN.CO.ID - Sempat jatuh ke level US$ 19.000, harga Bitcoin pada Jumat (15/7) kembali nangkring di kisaran US$ 20.000. Mengacu data CoinMarketCap pada Jumat (15/7) pukul 13.35 WIB, harga Bitcoin ada di US$ 20.646,10 atau naik 0,55% dalam 24 jam terakhir. Harga Bitcoin naik karena para trader bertaruh bahwa The Fed akan menaikkan suku bunga dengan poin persentase penuh pada pertemuan akhir bulan ini.