KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Adanya pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) berpotensi menurunkan tingkat belanja masyarakat. Mandiri Institute mengatakan, bila menilik data historis, PPKM ini akan menurunkan indeks belanja masyarakat di kisaran 13% hingga 15% dibandingkan dengan periode sebelum pemberlakuan PPKM Darurat. “Seperti disebutkan sebelumnya, indeks belanja selalu terkoreksi setiap kali dilakukan pembatasan mobilitas,” tegas Head of Mandiri Institute Teguh Yudo Wicaksono, seperti dikutip Kontan.co.id, Rabu (21/7).
Ada PPKM, indeks belanja masyarakat bisa tergerus 13% hingga 15%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Adanya pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) berpotensi menurunkan tingkat belanja masyarakat. Mandiri Institute mengatakan, bila menilik data historis, PPKM ini akan menurunkan indeks belanja masyarakat di kisaran 13% hingga 15% dibandingkan dengan periode sebelum pemberlakuan PPKM Darurat. “Seperti disebutkan sebelumnya, indeks belanja selalu terkoreksi setiap kali dilakukan pembatasan mobilitas,” tegas Head of Mandiri Institute Teguh Yudo Wicaksono, seperti dikutip Kontan.co.id, Rabu (21/7).