KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Distributor resmi Renault di Indonesia, Maxindo Renault Indonesia (MRI) membidik pertumbuhan penjualan ritel (dari diler ke konsumen) sebesar 20%-30% pada tahun ini. “Karena kami kan akan mulai menjual Renault Triber di 2020, jadi akan cukup signifikan, tahun lalu kan kami belum menjual Renault Triber,” kata Chief Operating Officer MRI Davy J Tuilan kepada Kontan.co.id, Jumat (17/1). Davy mengatakan kehadiran produk baru, yakni Renault Triber di Indonesia akan menjadi pendorong utama yang akan mengerek penjualan Renault di Indonesia pada tahun ini.
Ada produk baru, Maxindo Renault Indonesia yakin penjualan naik 20%-30% tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Distributor resmi Renault di Indonesia, Maxindo Renault Indonesia (MRI) membidik pertumbuhan penjualan ritel (dari diler ke konsumen) sebesar 20%-30% pada tahun ini. “Karena kami kan akan mulai menjual Renault Triber di 2020, jadi akan cukup signifikan, tahun lalu kan kami belum menjual Renault Triber,” kata Chief Operating Officer MRI Davy J Tuilan kepada Kontan.co.id, Jumat (17/1). Davy mengatakan kehadiran produk baru, yakni Renault Triber di Indonesia akan menjadi pendorong utama yang akan mengerek penjualan Renault di Indonesia pada tahun ini.