KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Pemerintah Provinsi Hubei menyatakan masa inkubasi virus corona bisa lebih lama dari yang diperkirakan selama 14 hari, menyusul ditemukannya kasus virus corona pada seorang pria berusia 70 tahun di Hubei, tetapi tidak menunjukkan gejala hingga 27 hari kemudian. Mengutip Reuters Sabtu (22/2), masa inkubasi yang lebih lama menambah rumit upaya untuk menahan penyebaran virus corona yang sejauh ini telah menewaskan lebih dari 2.000 orang di China dan menyebar ke luar China. Baca Juga: Bank sentral China akan turunkan suku bunga lebih rendah lagi untuk dongkrak ekonomi
Ada temuan kasus baru, Pemerintah Hubei: Masa inkubasi virus corona bisa 27 hari
KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Pemerintah Provinsi Hubei menyatakan masa inkubasi virus corona bisa lebih lama dari yang diperkirakan selama 14 hari, menyusul ditemukannya kasus virus corona pada seorang pria berusia 70 tahun di Hubei, tetapi tidak menunjukkan gejala hingga 27 hari kemudian. Mengutip Reuters Sabtu (22/2), masa inkubasi yang lebih lama menambah rumit upaya untuk menahan penyebaran virus corona yang sejauh ini telah menewaskan lebih dari 2.000 orang di China dan menyebar ke luar China. Baca Juga: Bank sentral China akan turunkan suku bunga lebih rendah lagi untuk dongkrak ekonomi