KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer (P2P) lending PT Pembiayaan Digital Indonesia (AdaKami) menyatakan pengetatan sistem elektronik Know Your Customer (e-KYC) berperan penting dalam menjaga TKB90 perusahaan. Brand Manager AdaKami Jonathan Kriss mengatakan hingga saat ini, TKB90 AdaKami masih sangat stabil berada di angka 99,96%. Dia bilang pengetatan e-KYC menjadi bagian penting yang terus diterapkan perusahaan. "Pengetatan e-KYC sudah menjadi bagian dari proses internal sejak awal agar kami bisa lebih cermat dalam memilah borrower. Hal itu juga membuat TKB90 AdaKami bisa terus terjaga dalam porsi yang wajar," ungkapnya kepada Kontan, Rabu (3/4).
AdaKami Klaim Pengetatan Sistem e-KYC Berperan Penting dalam Menjaga Angka TKB90
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer (P2P) lending PT Pembiayaan Digital Indonesia (AdaKami) menyatakan pengetatan sistem elektronik Know Your Customer (e-KYC) berperan penting dalam menjaga TKB90 perusahaan. Brand Manager AdaKami Jonathan Kriss mengatakan hingga saat ini, TKB90 AdaKami masih sangat stabil berada di angka 99,96%. Dia bilang pengetatan e-KYC menjadi bagian penting yang terus diterapkan perusahaan. "Pengetatan e-KYC sudah menjadi bagian dari proses internal sejak awal agar kami bisa lebih cermat dalam memilah borrower. Hal itu juga membuat TKB90 AdaKami bisa terus terjaga dalam porsi yang wajar," ungkapnya kepada Kontan, Rabu (3/4).