KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan layanan transportasi yang menyediakan jasa penyewaan kendaraan bermotor atau alat transportasi darat, PT Adi Sarana Armada Tbk berencana menerbitkan saham baru melalui skema Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) alias rights issue. Berdasarkan keterbukaan informasi, Rabu (26/2) perusahaan yang memiliki kode saham ASSA ini akan melakukan penambahan modal dengan HMETD sebanyak-banyaknya 1,25 miliar saham dengan nilai nominal Rp 100 per saham. Hasil dana rights issue akan digunakan Adi Sarana Armada untuk keperluan permodalan dan pelunasan atas pinjaman bank.
Adi Sarana Armada (ASSA) bakal rights issue 1,25 miliar saham
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan layanan transportasi yang menyediakan jasa penyewaan kendaraan bermotor atau alat transportasi darat, PT Adi Sarana Armada Tbk berencana menerbitkan saham baru melalui skema Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) alias rights issue. Berdasarkan keterbukaan informasi, Rabu (26/2) perusahaan yang memiliki kode saham ASSA ini akan melakukan penambahan modal dengan HMETD sebanyak-banyaknya 1,25 miliar saham dengan nilai nominal Rp 100 per saham. Hasil dana rights issue akan digunakan Adi Sarana Armada untuk keperluan permodalan dan pelunasan atas pinjaman bank.