KONTAN.CO.ID - SEOUL. Kementerian Unifikasi Korea Selatan pada Senin (20/12) menanggapi dengan hati-hati laporan tentang kemungkinan perubahan status adik perempuan Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un. Respons Kementerian Unifikasi Korea Selatan itu beberapa hari setelah Kim Yo Jong terlihat berdiri di samping anggota dan anggota pengganti Politbiro Partai Buruh Korea Utara pada sebuah acara pekan lalu. Melansir Yonhap, Kim Yo Jong terlihat di antara anggota dan anggota pengganti Politbiro selama acara peringatan untuk ayahnya dan mendiang Pemimpin Korea Utara Kim Jong Il di Pyongyang pada Jumat (17/12).
Adik Perempuan Kim Jong Un Naik Pangkat Jadi Anggota Politbiro?
KONTAN.CO.ID - SEOUL. Kementerian Unifikasi Korea Selatan pada Senin (20/12) menanggapi dengan hati-hati laporan tentang kemungkinan perubahan status adik perempuan Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un. Respons Kementerian Unifikasi Korea Selatan itu beberapa hari setelah Kim Yo Jong terlihat berdiri di samping anggota dan anggota pengganti Politbiro Partai Buruh Korea Utara pada sebuah acara pekan lalu. Melansir Yonhap, Kim Yo Jong terlihat di antara anggota dan anggota pengganti Politbiro selama acara peringatan untuk ayahnya dan mendiang Pemimpin Korea Utara Kim Jong Il di Pyongyang pada Jumat (17/12).