KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (Adira Finance) memproyeksikan pembiayaan kendaraan akan meningkat pada Ramadan tahun ini. "Hal itu didukung oleh solidnya daya beli masyarakat dan tingkat konsumsi masyarakat," ucap Direktur Portofolio Adira Finance Harry Latif kepada Kontan, Senin (4/3). Harry menyampaikan secara keseluruhan, Adira Finance menargetkan total pembiayaan baru dapat tumbuh sekitar 10%-12% pada 2024. Dia bilang angka proyeksi itu muncul dengan mempertimbangkan proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia yang masih cukup kuat tahun ini sekitar 5% secara Year on Year (YoY).
Adira Finance Catatkan Pembiayaan Baru Rp 3,6 Triliun pada Januari 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (Adira Finance) memproyeksikan pembiayaan kendaraan akan meningkat pada Ramadan tahun ini. "Hal itu didukung oleh solidnya daya beli masyarakat dan tingkat konsumsi masyarakat," ucap Direktur Portofolio Adira Finance Harry Latif kepada Kontan, Senin (4/3). Harry menyampaikan secara keseluruhan, Adira Finance menargetkan total pembiayaan baru dapat tumbuh sekitar 10%-12% pada 2024. Dia bilang angka proyeksi itu muncul dengan mempertimbangkan proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia yang masih cukup kuat tahun ini sekitar 5% secara Year on Year (YoY).