KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Adira Dinamika atau Adira Insurance menjalin kerja sama dengan PT Blue Bird Tbk untuk memberikan proteksi asuransi perjalanan kepada wisatawan. Hal ini dilakukan sebagai upaya menyukseskan program Visit Wonderful Indonesia yang dicanangkan oleh Kementerian Pariwisata (Kempar). Wayan Pariama, Chief Marketing Officer Adira Insurance mengatakan, masih banyak wisawatan yang belum menyadari pentingnya asuransi perjalanan ketika bepergian. "Oleh sebab itu, kami ingin memberikan edukasi mengenai risiko-risiko selama perjalanan kepada wisatawan salah satunya melalui kerja sama yang terjalin dengan Blue Bird Group ini," kata Wayan dalam rilis kepada Kontan.co.id, Kamis (29/3).
Adira Insurance jalin sinergi dengan Blue Bird Group
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Adira Dinamika atau Adira Insurance menjalin kerja sama dengan PT Blue Bird Tbk untuk memberikan proteksi asuransi perjalanan kepada wisatawan. Hal ini dilakukan sebagai upaya menyukseskan program Visit Wonderful Indonesia yang dicanangkan oleh Kementerian Pariwisata (Kempar). Wayan Pariama, Chief Marketing Officer Adira Insurance mengatakan, masih banyak wisawatan yang belum menyadari pentingnya asuransi perjalanan ketika bepergian. "Oleh sebab itu, kami ingin memberikan edukasi mengenai risiko-risiko selama perjalanan kepada wisatawan salah satunya melalui kerja sama yang terjalin dengan Blue Bird Group ini," kata Wayan dalam rilis kepada Kontan.co.id, Kamis (29/3).