KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkap beberapa aduan yang kerap muncul di sektor perasuransian, di mana sepanjang tahun 2022 hingga Januari 2024 total aduan industri asuransi mencapai 3.007. Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Pelindungan Konsumen Friderica Widyasari Dewi menyebutkan bahwa masalah yang seringkali muncul di industri asuransi di antaranya kesulitan klaim. “Kalau di sektor asuransi masalah yang sering muncul pasti kesulitan klaim, ini persoalan klasik yang setiap hari kita terima aduan,” ujar wanita yang akrab disapa Kiki tersebut di Jakarta, Kamis (1/2).
Aduan Sektor Asuransi Capai 3.007 hingga Januari 2024, OJK Ungkap Permasalahannya
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkap beberapa aduan yang kerap muncul di sektor perasuransian, di mana sepanjang tahun 2022 hingga Januari 2024 total aduan industri asuransi mencapai 3.007. Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Pelindungan Konsumen Friderica Widyasari Dewi menyebutkan bahwa masalah yang seringkali muncul di industri asuransi di antaranya kesulitan klaim. “Kalau di sektor asuransi masalah yang sering muncul pasti kesulitan klaim, ini persoalan klasik yang setiap hari kita terima aduan,” ujar wanita yang akrab disapa Kiki tersebut di Jakarta, Kamis (1/2).