KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan yang bergerak di bidang arsitektur yaitu PT Aesler Grup Internasional Tbk resmi mencatatkan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis (9/4). Emiten bersandi RONY melaksanakan Penawaran Umum Perdana Saham dengan menawarkan saham baru kepada publik sebanyak 250.000.000 lembar saham atau setara dengan 20% jumlah modal ditempatkan dan disetor. Baca Juga: BEI masih mengantongi 20 calon emiten dalam pipeline IPO
Aesler Grup Internasional resmi melantai di Bursa Efek Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan yang bergerak di bidang arsitektur yaitu PT Aesler Grup Internasional Tbk resmi mencatatkan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis (9/4). Emiten bersandi RONY melaksanakan Penawaran Umum Perdana Saham dengan menawarkan saham baru kepada publik sebanyak 250.000.000 lembar saham atau setara dengan 20% jumlah modal ditempatkan dan disetor. Baca Juga: BEI masih mengantongi 20 calon emiten dalam pipeline IPO