KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asosiasi Gula Indonesia (AGI) merespons kebijakan sementara Harga Acuan Pemerintah (HAP) gula konsumsi menjadi Rp Rp 17.500 - 18.500/kg. Tenaga Ahli AGI Yadi Yusriadi menilai kebijakan ini tepat dalam merespon pelemahan rupiah imbas konflik Timur Tengah. Dengan demikian, importir bisa melakukan realisasi impor gula sesuai dengan persetujuan impor (PI) yang diberikan oleh Kementerian Perdagangan (Kemendag). Yadi mengingatkan, gula menjadi salah satu komoditas yang masih bergantung pada impor. Pasalnya, produksi gula dalam negeri hanya mencapai 2,3 juta ton, sementara kebutuhan dalam negeri mencapai 6 juta ton.
AGI: Relaksasi Harga Acuan Gula Bisa Dorong Realisasi Impor
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asosiasi Gula Indonesia (AGI) merespons kebijakan sementara Harga Acuan Pemerintah (HAP) gula konsumsi menjadi Rp Rp 17.500 - 18.500/kg. Tenaga Ahli AGI Yadi Yusriadi menilai kebijakan ini tepat dalam merespon pelemahan rupiah imbas konflik Timur Tengah. Dengan demikian, importir bisa melakukan realisasi impor gula sesuai dengan persetujuan impor (PI) yang diberikan oleh Kementerian Perdagangan (Kemendag). Yadi mengingatkan, gula menjadi salah satu komoditas yang masih bergantung pada impor. Pasalnya, produksi gula dalam negeri hanya mencapai 2,3 juta ton, sementara kebutuhan dalam negeri mencapai 6 juta ton.