JAKARTA. Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama, atau Ahok, mencurigai, banjir Istana Negara, Jalan Medan Merdeka Barat dan Balai Kota DKI, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Senin (9/2) adalah sabotase. Kecurigaannya muncul saat Ahok terbangun pada pukul 02.00 dan melihat Closed Camera Television (CCTV) di Masjid Istiqlal tidak berfungsi. Padahal, seharusnya Istana dan Balai Kota, tak terendam banjir, karena semua saluran di kawasan Pluit sudah baik dan lancar.
Ahok curiga banjir di Istana akibat sabotase
JAKARTA. Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama, atau Ahok, mencurigai, banjir Istana Negara, Jalan Medan Merdeka Barat dan Balai Kota DKI, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Senin (9/2) adalah sabotase. Kecurigaannya muncul saat Ahok terbangun pada pukul 02.00 dan melihat Closed Camera Television (CCTV) di Masjid Istiqlal tidak berfungsi. Padahal, seharusnya Istana dan Balai Kota, tak terendam banjir, karena semua saluran di kawasan Pluit sudah baik dan lancar.