KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS, anggota indeks Kompas100) akan memperbaiki kinerja anak usahanya di bidang hulu minyak dan gas (migas), yakni PT Saka Energi Indonesia. Salah satunya dengan memperbaiki kinerja keuangan perusahaan tersebut. Pasalnya, Direktur Keuangan PGAS Said Reza Pahlevy mengatakan, penurunan nilai properti minyak dan gas (impairment of oil and gas) PGAS per semester I-2019 sudah mencapai US$ 44,18 juta. Hal ini terjadi karena Saka Energi Indonesia mengembalikan dua blok migas ke pemerintah pada tahun lalu. Baca Juga: Rencana penyesuaian harga gas sesuai koridor regulasi
Akan dilepas, PGAS akan perbaiki internal Saka Energi Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS, anggota indeks Kompas100) akan memperbaiki kinerja anak usahanya di bidang hulu minyak dan gas (migas), yakni PT Saka Energi Indonesia. Salah satunya dengan memperbaiki kinerja keuangan perusahaan tersebut. Pasalnya, Direktur Keuangan PGAS Said Reza Pahlevy mengatakan, penurunan nilai properti minyak dan gas (impairment of oil and gas) PGAS per semester I-2019 sudah mencapai US$ 44,18 juta. Hal ini terjadi karena Saka Energi Indonesia mengembalikan dua blok migas ke pemerintah pada tahun lalu. Baca Juga: Rencana penyesuaian harga gas sesuai koridor regulasi