KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 1,70% atau 119,71 poin ke angka 7.155,78 pada Senin (29/4). IHSG diprediksi akan bergerak menguat terbatas dengan support di level 7.076 dan resistance di angka 7.167. Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana mengatakan, penguatan IHSG yang terjadi pada Senin (29/4) didorong oleh penguatan pada sektor kesehatan (IDX Health) dan sektor energi (IDX Energy). Herditya menyebut, pasar akan menantikan rilis data manufaktur China. Sementara sentimen lainnya berkaca pada pergerakan nilai tukar rupiah dan harga komoditas dunia.
Akhir April, Ini Proyeksi IHSG dan Rekomendasi Saham Untuk Selasa (30/4)
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 1,70% atau 119,71 poin ke angka 7.155,78 pada Senin (29/4). IHSG diprediksi akan bergerak menguat terbatas dengan support di level 7.076 dan resistance di angka 7.167. Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana mengatakan, penguatan IHSG yang terjadi pada Senin (29/4) didorong oleh penguatan pada sektor kesehatan (IDX Health) dan sektor energi (IDX Energy). Herditya menyebut, pasar akan menantikan rilis data manufaktur China. Sementara sentimen lainnya berkaca pada pergerakan nilai tukar rupiah dan harga komoditas dunia.