KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyebut, penambahan kasus positif virus corona (Covid-19) telah mengalami penurunan. Selain itu, tekanan di rumah sakit pun juga telah mengalami penurunan. Serta, saat ini tingkat keterisian tempat perawatan atau Bed Occupancy Rate (BOR) telah mengalami penurunan. "Kita bersyukur bahwa kasus konfirmasi di Indonesia sudah menurun, demikian juga dengan BOR rumah sakit tekanannya sudah menurun rata-rata 7 hari terakhir ini," ujar Budi saat konferensi pers usai rapat terbatas, Senin (2/8).
Akhir PPKM level 4, Menkes klaim kasus Covid-19 mengalami penurunan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyebut, penambahan kasus positif virus corona (Covid-19) telah mengalami penurunan. Selain itu, tekanan di rumah sakit pun juga telah mengalami penurunan. Serta, saat ini tingkat keterisian tempat perawatan atau Bed Occupancy Rate (BOR) telah mengalami penurunan. "Kita bersyukur bahwa kasus konfirmasi di Indonesia sudah menurun, demikian juga dengan BOR rumah sakit tekanannya sudah menurun rata-rata 7 hari terakhir ini," ujar Budi saat konferensi pers usai rapat terbatas, Senin (2/8).