JAKARTA. Emiten properti mencatat kinerja solid sampai akhir kuartal III-2014. Salah satunya, PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE). Pengembang kawasan Serpong ini membukukan laba bersih Rp 3,2 triliun atau naik 48,9% dari periode sama tahun lalu Rp 2,15 triliun. Dalam laporan keuangan yang dirilis Kamis (30/10), pendapatan BSDE di sembilan bulan pertama tahun ini sebenarnya sedikit menurun yakni Rp 3,9 triliun atau turun 7,14% dari periode yang sama tahun 2013 Rp 4,2 triliun.
Akhir September, BSDE catat pertumbuhan laba 48%
JAKARTA. Emiten properti mencatat kinerja solid sampai akhir kuartal III-2014. Salah satunya, PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE). Pengembang kawasan Serpong ini membukukan laba bersih Rp 3,2 triliun atau naik 48,9% dari periode sama tahun lalu Rp 2,15 triliun. Dalam laporan keuangan yang dirilis Kamis (30/10), pendapatan BSDE di sembilan bulan pertama tahun ini sebenarnya sedikit menurun yakni Rp 3,9 triliun atau turun 7,14% dari periode yang sama tahun 2013 Rp 4,2 triliun.