JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup dengan kenaikan 0,39% pada akhir sesi I transaksi perdagangan hari ini (12/5). Pada pukul 12.00 WIB, indeks berakhir di posisi 4.818,72. Ada 156 saham yang melompat. Sementara, 112 saham tampak memerah dan 84 saham lainnya diam di tempat. Volume transaksi siang ini melibatkan 2,183 miliar saham dengan nilai transaksi Rp 2,368 triliun. Sementara itu, tujuh sektor melaju. Tiga sektor dengan kenaikan terbesar antara lain sektor pertambangan naik 1,15%, sektor barang konsumen naik 0,86%, dan sektor perdagangan naik 0,84%.
Akhir sesi I, IHSG terangkat 0,39%
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup dengan kenaikan 0,39% pada akhir sesi I transaksi perdagangan hari ini (12/5). Pada pukul 12.00 WIB, indeks berakhir di posisi 4.818,72. Ada 156 saham yang melompat. Sementara, 112 saham tampak memerah dan 84 saham lainnya diam di tempat. Volume transaksi siang ini melibatkan 2,183 miliar saham dengan nilai transaksi Rp 2,368 triliun. Sementara itu, tujuh sektor melaju. Tiga sektor dengan kenaikan terbesar antara lain sektor pertambangan naik 1,15%, sektor barang konsumen naik 0,86%, dan sektor perdagangan naik 0,84%.