JAKARTA. Setelah sempat tertunda beberapa kali sejak akhir tahun lalu, akhirnya pabrik wire rod anyar di Sidoarjo milik PT Lionmesh Prima Tbk (LMSH) mulai dilakukan konstruksi pembangunan pada bulan lalu. Pabrik yang berlokasi di Desa Popoh, Kecamatan Wonoayu dipersiapkan sebagai pabrik pengganti dari pabrik yang sudah tutup awal tahun 2014 lantaran terendam semburan lumpur Lapindo. Direktur Utama Lionmesh Lawer Supendi mengatakan pembangunan pabrik tersebut diharapkan bisa selesai di awal tahun depan dan mulai beroperasi pada semester I tahun 2017.
Akhirnya, pabrik wire rod Lionmesh mulai dibangun
JAKARTA. Setelah sempat tertunda beberapa kali sejak akhir tahun lalu, akhirnya pabrik wire rod anyar di Sidoarjo milik PT Lionmesh Prima Tbk (LMSH) mulai dilakukan konstruksi pembangunan pada bulan lalu. Pabrik yang berlokasi di Desa Popoh, Kecamatan Wonoayu dipersiapkan sebagai pabrik pengganti dari pabrik yang sudah tutup awal tahun 2014 lantaran terendam semburan lumpur Lapindo. Direktur Utama Lionmesh Lawer Supendi mengatakan pembangunan pabrik tersebut diharapkan bisa selesai di awal tahun depan dan mulai beroperasi pada semester I tahun 2017.