KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bursa Efek Indonesia (BEI) resmi mengeluarkan tiga saham dari papan pemantauan khusus. Adapun ketentuan ini berlaku mulai 4 April 2024. Ketiga saham itu ialah PT Citra Nusantara Gemilang Tbk (CGAS), PT Supreme Cable Manufacturing & Commerce Tbk (SCCO) dan PT Jaya Agra Wattie Tbk (JAWA). Setelah dari keluar papan pemantauan khusus, CGAS akan kembali tercatat di papan pengemabang. Sementara, SCCO dan JAWA bakal tercatat kembali di papan utama.
Akhirnya, Saham CGAS, SCCO dan JAWA Keluar dari Papan Pemantauan Khusus
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bursa Efek Indonesia (BEI) resmi mengeluarkan tiga saham dari papan pemantauan khusus. Adapun ketentuan ini berlaku mulai 4 April 2024. Ketiga saham itu ialah PT Citra Nusantara Gemilang Tbk (CGAS), PT Supreme Cable Manufacturing & Commerce Tbk (SCCO) dan PT Jaya Agra Wattie Tbk (JAWA). Setelah dari keluar papan pemantauan khusus, CGAS akan kembali tercatat di papan pengemabang. Sementara, SCCO dan JAWA bakal tercatat kembali di papan utama.