KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi Covid-19 yang mempengaruhi perputaran roda ekonomi telah mengganggu kelangsungan usaha PT Indorama Synthetics Tbk. Emiten yang bergerak di industri tekstil ini harus menghentikan sebagian operasional bisnisnya selama satu hingga tiga bulan. Berdasarkan keterbukaan informasi Bursa Efek Indonesia (BEI), Rabu (17/6), Indorama Synthetics beserta anak usahanya telah mengurangi sedikit produksi polyester dan pemintalan benang di pabrik yang berlokasi di Purwakarta (Indonesia), Sri Lanka dan Uzbekistan. Kontribusi pendapatan dari sebagian operasional yang dihentikan tersebut mencapai kurang dari 25% pada 2019. Baca Juga: Indorama Synthetics (INDR) serap belanja modal US$ 12 juta hingga kuartal I-2019
Akibat corona, produksi Indorama (INDR) di Indonesia, Sri Lanka dan Uzbekistan turun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi Covid-19 yang mempengaruhi perputaran roda ekonomi telah mengganggu kelangsungan usaha PT Indorama Synthetics Tbk. Emiten yang bergerak di industri tekstil ini harus menghentikan sebagian operasional bisnisnya selama satu hingga tiga bulan. Berdasarkan keterbukaan informasi Bursa Efek Indonesia (BEI), Rabu (17/6), Indorama Synthetics beserta anak usahanya telah mengurangi sedikit produksi polyester dan pemintalan benang di pabrik yang berlokasi di Purwakarta (Indonesia), Sri Lanka dan Uzbekistan. Kontribusi pendapatan dari sebagian operasional yang dihentikan tersebut mencapai kurang dari 25% pada 2019. Baca Juga: Indorama Synthetics (INDR) serap belanja modal US$ 12 juta hingga kuartal I-2019