KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kondisi industri fintech peer to peer (P2P) lending masih dalam keadaan sehat. Hal ini tercermin dari tingkat TWP90 para penyelenggara fintech P2P lending yang masih stabil dan dalam batas aman. PT Akselerasi Usaha Indonesia atau Akseleran misalnya, menyampaikan bahwa kondisi perusahaan tidak mengalami kredit macet. Dengan TWP90 perusahaan tercatat di angka 0,18%, angka tersebut pun dikatakan stabil selama tiga tahun terakhir. Baca Juga: Fintech Lending Atur Strategi Jaga TWP90
Akseleran Sebut Angka TWP90 Masih di Bawah 1%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kondisi industri fintech peer to peer (P2P) lending masih dalam keadaan sehat. Hal ini tercermin dari tingkat TWP90 para penyelenggara fintech P2P lending yang masih stabil dan dalam batas aman. PT Akselerasi Usaha Indonesia atau Akseleran misalnya, menyampaikan bahwa kondisi perusahaan tidak mengalami kredit macet. Dengan TWP90 perusahaan tercatat di angka 0,18%, angka tersebut pun dikatakan stabil selama tiga tahun terakhir. Baca Juga: Fintech Lending Atur Strategi Jaga TWP90