KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Aneka Gas Industri Tbk semakin agresif dalam memacu kinerjanya tahun ini. Emiten gas berkode saham AGII tersebut mengejar pertumbuhan pendapatan sebesar 13%-15% dengan margin profit 7%-10%. Target ini lebih besar dari target awal yang dicanangkan sebelumnya. Mulanya, AGII hanya membidik pertumbuhan pendapatan di kisaran 7%-10% dengan margin profit 5%-7%. Direktur Utama AGII, Rachmat Harsono mengatakan, keputusan perusahaan untuk mengungkit target mempertimbangkan transaksi akuisisi aset pabrik gas milik PT Samator yang telah selesai.
Akuisisi aset pabrik Samator rampung, AGII semakin agresif pacu kinerja bisnis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Aneka Gas Industri Tbk semakin agresif dalam memacu kinerjanya tahun ini. Emiten gas berkode saham AGII tersebut mengejar pertumbuhan pendapatan sebesar 13%-15% dengan margin profit 7%-10%. Target ini lebih besar dari target awal yang dicanangkan sebelumnya. Mulanya, AGII hanya membidik pertumbuhan pendapatan di kisaran 7%-10% dengan margin profit 5%-7%. Direktur Utama AGII, Rachmat Harsono mengatakan, keputusan perusahaan untuk mengungkit target mempertimbangkan transaksi akuisisi aset pabrik gas milik PT Samator yang telah selesai.