KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BIT Teknologi Nusantara (BTI), anak usaha PT Sarana Menara Nusantara Tbk (TOWR) bakal mengakuisisi fiber optik milik PT Alita Praya Mitra. Rencana ini diharapkan bakal selesai pada September mendatang. Wakil Direktur Utama PT Sarana Menara Nusantara Tbk Adam Gifari menyampaikan BIT yang merupakan anak usaha sepenuhnya PT iForte Solusi Infotek cadang telah menandatangani perjanjian jual beli bersyarat fiber optik dari Alita senilai Rp 801 miliar. "Aset fiber optik dari transaksi tersebut mewakili lebih dari 10.750 km serat yang menghasilkan pendapatan, dengan pendapatan terkontrak jangka panjang dan tidak dapat dibatalkan lebih dari Rp 845 miliar," ungkap Adam, Selasa (9/8).
Akuisisi Fiber Optik Alita, Ini Potensi Pendapatan Sarana Menara Nusantara (TOWR)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BIT Teknologi Nusantara (BTI), anak usaha PT Sarana Menara Nusantara Tbk (TOWR) bakal mengakuisisi fiber optik milik PT Alita Praya Mitra. Rencana ini diharapkan bakal selesai pada September mendatang. Wakil Direktur Utama PT Sarana Menara Nusantara Tbk Adam Gifari menyampaikan BIT yang merupakan anak usaha sepenuhnya PT iForte Solusi Infotek cadang telah menandatangani perjanjian jual beli bersyarat fiber optik dari Alita senilai Rp 801 miliar. "Aset fiber optik dari transaksi tersebut mewakili lebih dari 10.750 km serat yang menghasilkan pendapatan, dengan pendapatan terkontrak jangka panjang dan tidak dapat dibatalkan lebih dari Rp 845 miliar," ungkap Adam, Selasa (9/8).