KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Alfa Energi Investama Tbk (FIRE) telah menyelesaikan pembelian kembali alias buyback saham pada akhir pekan lalu pada Jumat (12/6). Pelaksanaan buyback saham telah dilakukan selama tiga bulan terakhir. Sekretaris Perusahaan Alfa Energi Investama (FIRE) Lyna dalam keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI) menjelaskan, perusahaan ini telah menyisakan Rp 4,7 miliar dana untuk pembelian kembali saham. Dari awal, emiten batubara ini menyediakan dana buyback sebesar Rp 5 miliar. Baca Juga: Alfa Energi Investama (FIRE) siapkan dana Rp 5 miliar untuk buyback
Alfa Energi (FIRE) menyisakan dana buyback saham Rp 4,7 miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Alfa Energi Investama Tbk (FIRE) telah menyelesaikan pembelian kembali alias buyback saham pada akhir pekan lalu pada Jumat (12/6). Pelaksanaan buyback saham telah dilakukan selama tiga bulan terakhir. Sekretaris Perusahaan Alfa Energi Investama (FIRE) Lyna dalam keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI) menjelaskan, perusahaan ini telah menyisakan Rp 4,7 miliar dana untuk pembelian kembali saham. Dari awal, emiten batubara ini menyediakan dana buyback sebesar Rp 5 miliar. Baca Juga: Alfa Energi Investama (FIRE) siapkan dana Rp 5 miliar untuk buyback