Ali al-Naimi: Suplai dan permintaan minyak global masih seimbang



DUBAI. Menteri Perminyakan Arab Saudi Ali al-Naimi mengatakan, saat ini antara suplai dan permintaan minyak mentah masih seimbang."Kenaikan harga minyak mentah lebih disebabkan spekulasi dan kekhawatiran yang berlebihan terhadap pasokan," sebut al-Naimi, seperti dilaporkan Saudi Press Agency. hari ini.Lebih lanjut, al-Naimi menyebut, Arab Saudi memiliki kelebihan kapasitas untuk menutupi kekurangan pasokan ataupun terjadinya peningkatan permintaan.


Editor: Dupla Kartini