KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Grup holding raksasa asal China yaitu Alibaba Group tengah mencari ide gila untuk mengubah perayaan belanja hari lajang tahunan menjadi fenomena global. Menurut artikel yang dimuat Reuters, minggu ini raksasa internet China tersebut memang sedang mendongkrak tingkat penjualan dari Lazada, pusat perbelanjaan online yang dikuasainya. Lazada juga menjadi salah satu peritel web tebesar di Asia Tenggara, disebut-sebut Lazada menjadi bagian penting dari rencana Alibaba untuk mendorong pertumbuhan, yaitu bukan hanya menjual barang yang ada di mall melalui internet tapi juga toko swalayan dan pengiriman makanan. Tantangan bagi kerajaan online milyuner milik Jack Ma adalah untuk memecahkan rekor transaksi penjualan tahun lalu. Sebabnya, selama satu dekade Alibaba selalu berhasil melampaui hasil di tahun sebellumnya.
Alibaba Group berniat pecahkan rekor di Hari Jomblo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Grup holding raksasa asal China yaitu Alibaba Group tengah mencari ide gila untuk mengubah perayaan belanja hari lajang tahunan menjadi fenomena global. Menurut artikel yang dimuat Reuters, minggu ini raksasa internet China tersebut memang sedang mendongkrak tingkat penjualan dari Lazada, pusat perbelanjaan online yang dikuasainya. Lazada juga menjadi salah satu peritel web tebesar di Asia Tenggara, disebut-sebut Lazada menjadi bagian penting dari rencana Alibaba untuk mendorong pertumbuhan, yaitu bukan hanya menjual barang yang ada di mall melalui internet tapi juga toko swalayan dan pengiriman makanan. Tantangan bagi kerajaan online milyuner milik Jack Ma adalah untuk memecahkan rekor transaksi penjualan tahun lalu. Sebabnya, selama satu dekade Alibaba selalu berhasil melampaui hasil di tahun sebellumnya.