KONTAN.CO.ID - Alibaba Group mengumumkan bahwa mereka akan menjual unit department store Intime di China. Dari transaksi itu, perseroan membukukan kerugian sebesar US$ 1,3 miliar. Intime dijual kepada sebuah konsorsium yang terdiri dari Youngor Fashion dan anggota tim manajemen Intime seharga 7,4 miliar yuan atau setara US$ 1,02 miliar. Alibaba sendiri membeli Intime pada tahun 2017 dalam kesepakatan senilai US$ 2,6 miliar untuk berekspansi ke segmen ritel fisik dan saat ini memegang 99% saham dalam bisnis tersebut.
Alibaba Group Jual Rugi Pusat Perbelanjaan Intime di China senilai US$ 1,02 miliar
KONTAN.CO.ID - Alibaba Group mengumumkan bahwa mereka akan menjual unit department store Intime di China. Dari transaksi itu, perseroan membukukan kerugian sebesar US$ 1,3 miliar. Intime dijual kepada sebuah konsorsium yang terdiri dari Youngor Fashion dan anggota tim manajemen Intime seharga 7,4 miliar yuan atau setara US$ 1,02 miliar. Alibaba sendiri membeli Intime pada tahun 2017 dalam kesepakatan senilai US$ 2,6 miliar untuk berekspansi ke segmen ritel fisik dan saat ini memegang 99% saham dalam bisnis tersebut.