KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan RAPBN tahun anggaran 2025. Jokowi mengatakan, gambaran besar arsitektur RAPBN 2025 adalah sebagai berikut. Belanja Negara direncanakan sebesar Rp 3.613,1 triliun yang terdiri dari, belanja Pemerintah Pusat sebesar Rp 2.693,2 triliun, serta Transfer ke Daerah sebesar Rp 919,9 triliun. "Anggaran pendidikan dialokasikan sebesar Rp 722,6 triliun, dialokasikan untuk peningkatan gizi anak sekolah, renovasi sekolah, dan pengembangan sekolah unggulan," ujar Jokowi saat menyampaikan RUU APBN 2025, Jumat (16/8).
Alokasi Anggaran Pendidikan Tahun Depan Mencapai Rp 722,6 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan RAPBN tahun anggaran 2025. Jokowi mengatakan, gambaran besar arsitektur RAPBN 2025 adalah sebagai berikut. Belanja Negara direncanakan sebesar Rp 3.613,1 triliun yang terdiri dari, belanja Pemerintah Pusat sebesar Rp 2.693,2 triliun, serta Transfer ke Daerah sebesar Rp 919,9 triliun. "Anggaran pendidikan dialokasikan sebesar Rp 722,6 triliun, dialokasikan untuk peningkatan gizi anak sekolah, renovasi sekolah, dan pengembangan sekolah unggulan," ujar Jokowi saat menyampaikan RUU APBN 2025, Jumat (16/8).