KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer (P2P) lending PT Amartha Mikro Fintek atau Amartha berfokus memberikan pendanaan kepada pengusaha perempuan segmen akar rumput yang berada di pedesaan. Head of Public Relations Amartha Armyn Gita menyebut pihaknya kebanyakan memberikan pendanaan hanya jutaan rupiah saja ke setiap borrower. "Dengan fokus pada segmen tersebut, permodalan yang diberikan kepada pengusaha perempuan segmen akar rumput berada di kisaran Rp 5 juta hingga Rp 15 juta," ucapnya kepada Kontan, Jumat (15/3).
Amartha Fokus Berikan Pendanaan kepada Pengusaha Perempuan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer (P2P) lending PT Amartha Mikro Fintek atau Amartha berfokus memberikan pendanaan kepada pengusaha perempuan segmen akar rumput yang berada di pedesaan. Head of Public Relations Amartha Armyn Gita menyebut pihaknya kebanyakan memberikan pendanaan hanya jutaan rupiah saja ke setiap borrower. "Dengan fokus pada segmen tersebut, permodalan yang diberikan kepada pengusaha perempuan segmen akar rumput berada di kisaran Rp 5 juta hingga Rp 15 juta," ucapnya kepada Kontan, Jumat (15/3).