KONTAN.CO.ID - Salah satu anak CEO Tesla Elon Musk telah mengajukan petisi ke pengadilan California, Amerika Serikat (AS) untuk mengakui nama dan jenis kelamin barunya. I meminta agar tidak lagi memiliki ikatan atau relasi dengan ayahnya yang terkenal dan kaya "dengan cara atau bentuk apa pun." Putri Musk yang berusia 18 tahun awal tahun ini dan mengajukan permohonan ke pengadilan daerah di Los Angeles segera sesudahnya. Dia meminta agar nama resminya diubah menjadi Vivian Jenna Wilson. Wilson adalah nama belakang ibunya, Justine Wilson, mantan istri Musk dan ibu lima dari tujuh anaknya Musk. Melansir CNN, Selasa (21/6), Musk, CEO Tesla dan SpaceX, adalah orang terkaya di dunia dengan perkiraan kekayaan bersih US$ 214 miliar.
Anak Elon Musk Ganti Nama dan Gender, Ingin Putus Hubungan dari Ayahnya
KONTAN.CO.ID - Salah satu anak CEO Tesla Elon Musk telah mengajukan petisi ke pengadilan California, Amerika Serikat (AS) untuk mengakui nama dan jenis kelamin barunya. I meminta agar tidak lagi memiliki ikatan atau relasi dengan ayahnya yang terkenal dan kaya "dengan cara atau bentuk apa pun." Putri Musk yang berusia 18 tahun awal tahun ini dan mengajukan permohonan ke pengadilan daerah di Los Angeles segera sesudahnya. Dia meminta agar nama resminya diubah menjadi Vivian Jenna Wilson. Wilson adalah nama belakang ibunya, Justine Wilson, mantan istri Musk dan ibu lima dari tujuh anaknya Musk. Melansir CNN, Selasa (21/6), Musk, CEO Tesla dan SpaceX, adalah orang terkaya di dunia dengan perkiraan kekayaan bersih US$ 214 miliar.