JAKARTA. Salah satu anak usaha PT Semen Indonesia Tbk (SMGR) yakni Sinergi Informatika Semen Indonesia mempersiapkan diri untuk menginjakkan kaki di Bursa Efek Indonesia. Perusahaan IT ini berencana untuk menggelar initial public offering (IPO) tahun 2020 mendatang. "Nanti akan kami gunakan untuk ekspansi, kami kan butuh modal tambahan untuk ekspansi ke luar negeri," kata Prima Suyitno VP of Commercial Sinergi Informatika Semen Indonesia, Rabu (12/7). Oleh karena itu, Sinergi Informatika mulai menyiapkan sejumlah strategi. Salah satunya adalah dengan memproduksi beberapa produk IT baru yang bakalan diluncurkan di kuartal tiga 2017. Perusahaan juga akan memperbesar produk-produk yang sudah ada yakni Forca ERP.
Anak usaha SMGR akan IPO
JAKARTA. Salah satu anak usaha PT Semen Indonesia Tbk (SMGR) yakni Sinergi Informatika Semen Indonesia mempersiapkan diri untuk menginjakkan kaki di Bursa Efek Indonesia. Perusahaan IT ini berencana untuk menggelar initial public offering (IPO) tahun 2020 mendatang. "Nanti akan kami gunakan untuk ekspansi, kami kan butuh modal tambahan untuk ekspansi ke luar negeri," kata Prima Suyitno VP of Commercial Sinergi Informatika Semen Indonesia, Rabu (12/7). Oleh karena itu, Sinergi Informatika mulai menyiapkan sejumlah strategi. Salah satunya adalah dengan memproduksi beberapa produk IT baru yang bakalan diluncurkan di kuartal tiga 2017. Perusahaan juga akan memperbesar produk-produk yang sudah ada yakni Forca ERP.